KOMPAS.TV - Pasca bencana longsor yang terjadi di Cilacap, 4 orang warga masih dirawat di RSUD Majenang. Keempatnya dirawat di 3 ruangan terpisah. <br /> <br />Selain fokus pada perawatan korban terluka, Polresta Cilacap telah berkoordinasi dengan RSUD Majenang untuk mengadakan trauma healing bagi korban longsor dan keluarganya. <br /> <br />Sementara untuk proses identifikasi korban tewas, Kapolresta Cilacap mengaku tim DVI sejak kemarin sudah mengumpulkan data-data keluarga korban untuk pembanding. <br /> <br />#cilacap #korbanlongsor #majenang <br /> <br />Baca Juga Pohon Setinggi 8 Meter Tumbang Timpa Mobil Hingga Rusak, Pengemudi Selamat | BERITA UTAMA di https://www.kompas.tv/regional/630915/pohon-setinggi-8-meter-tumbang-timpa-mobil-hingga-rusak-pengemudi-selamat-berita-utama <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/630916/4-korban-longsor-cilacap-dirawat-di-rsud-majenang-berita-utama
